Rekomendasi Build Luo Yi Tersakit 2022

luo yi dawning fortune revamp cover

Kali ini kita akan mengulas rekomendasi build Luo Yi tersakit di dalam game Mobile Legends: Bang Bang. Build dari hero dengan role Mage ini direkomendasikan buat player MLBB khususnya untuk para pemula.

Build Luo Yi tersakit ini kamu perlukan untuk berhadapan dengan hero lawan di dalam pertandingan. Karena item build Luo Yi ini akan membantu untuk mengoptimalkan skil ldari hero yang kamu punya di dalam game.

Item build Luo Yi ini diharapkan dapat membantu kamu untuk meningkatkan serangan dari hero yang satu ini. Selain itu, juga untuk mengatasi keterbatasan dari Luo Yi.

Baca juga: Hero Counter Atlas MLBB, Tidak Ada Lagi Kata Sulit!

Untuk menentukan build Luo Yi tersakit tahun 2022, kita juga perlu untuk memahami skill dari hero satu ini. Karena, hal tersebut dapat membantu kita untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan Luo Yi di dalam Land of Dawn.

Selain itu, kita bisa mengetahui skill mana yang kita gunakan lebih awal serta skill yang kita gunakan selanjutnya.

Kemudian, juga dapat menentukan waktu yang tepat untuk menyerang maupun bertahan dari hero lawan ketika berada di dalam game.

Skill Luo Yi Mobile Legends

Build Luo Yi

Dengan alasan yang sudah disampaikan di atas, kita tentu perlu mengetahui skill dari Luo Yi Mobille Legends.

Berikut ini skill Luo Yi di dalam game Mobile Legends yang perlu kamu ketahui.

Pasif – Duality

Skill pasif Luo Yi adalah Duality. Kamu perlu mengetahui skill pasif dari hero ini. Pasif dari hero dengan role Mage ini mempunyai kontribusi terhadap Damage yang dimiliknya. Selain itu, juga terhadap Crowd Control serta kemampuanya bertahan hidup. Kamu bisa semakin dekat dengan kemenangan ketika semakin banyak “Yin Yang Reaction” yang muncul.

Skill dari hero ini akan menciptakan Mark “Yin” dan “Yang” di dalam Battlefield selama 6 detik. Yin-Yang Reaction ini akan terjadi saat dua pembawa Mark yang berbeda saling mendekat satu sama lain.

Baca juga: Tips Gameplay Alpha di Mobile Legends, Pasti Menang!

Hal ini memberikan 365 (+20*Hero Level) ( +190% Total Magic Power) (Magic Damage) serta membuat mereka terkena efek Stun dalam waktu 1 detik.

Luo Yi juga akan mendapatkan Movement Speed hingga 30 persen dan Shield hingga sebesar 300 (+10 Hero Level) (+150 Total Magic Power) (Maksimal pada 3 Stack).

Skill 1 – Dispersion

Skill 1 Luo Yi adalah Dispersion. Hero kamu akan mengeluarkan Yin dan Yang ke arah yang telah ditentukan.

Energi itu bakal menyebar saat serangan pertama dan membuat hero dan hero lawan di belakangnya yang ada di area yang berbentuk kipas sebesar 210 (+120% Total Magic Power) (Magic Damage). Lalu, meninggalkan Mark of Yang/Yin ke hero lawan yang terkena serangan.

Setelah itu, Luo Yi menerima 1 Stack Dispersion setiap 8 detik hingga sebanyak 4 Stack. Dia juga akan mendapatkan 1 Stack tambahan setiap kali Yin-Yang Reaction aktif.

Baca juga: Item Build Alpha Tersakit di Mobile Legends 2022, Win Streak!

Skill 2 – Rotation

Skill 2 Luo Yi adalah Rotation. Hero yang kamu gunakan di dalam game ini bakal memanggil “Fire of Yang”/”Aqua of Yin” ke area yang sudah ditentukan.

Hal itu kemudian akan memberikan hero target yang kena serangan sebesar 250 (+50% Total Magic Power) (Magic Damage). Lalu, menyebabkan mereka terkena efek Slow hingga mencapai sebesar 60% dalam waktu 0.5 detik.

“Fire of Yang”/”Aqua of Yin” itu nantinya akan berlangsung selama hero lawan yang terkena serangan kemudian memberikan 50 (+10% Total Magic Power) (Magic Damage) dalam waktu 0.7 detik. menyebabkan (Yin-Yang Reaction) secara terus-menerus dengan unit di sekitar.

Kemudian, Luo yi akan mengganti mode skill ketika skill yang dia punya dikeluarkan. Sehingga, hal tersebut membuat dia bisa dengan mudah mengeluarkan “Yin Yang Reaction”. Serta, dapat memberikan Damage yang terus menerus.

Baca juga: Hero Counter Chou Terbaik di Mobile Legends, Hentikan Dengan Ini!

Skill Ultimate – Diversion

Skill ultimate dari Luo Yi adalah Diversion. Skill ini akan memberikan cooldown dari setiap Skill Luo Yi.

Hero kamu akan menciptakan Teleport Circle di sekitarnya. Lalu, dia akan mengirimkan hero dari satu tim yang ada di lingkaran itu ke lokasi lain di Battlefield selama 3 detik.

Skill ini mempunyai fungsi menjadi senjata strategis Luo Yi. Dia pun bisa membuat seluruh timnya pindah ke tempat yang aman.

Selain itu, juga bisa melancarkan sebuah strategi pengempungan dengan memindahkan hero dari tim kamu di belakang garis lawan dengan Skill Crowd Control yang dia miliki. Kamu bisa menggunakan skill ini buat mengejar hero lawan, kabur atau pindah lane.

Baca juga: Hero Counter Gloo Di Mobile Legends, Keluar Dari Situasi yang Sulit!

Rekomendasi Build Luo Yi Tersakit

Kali ini kita akan merekomendasikan build Luo Yi tersakit di dalam game Mobile Legends; Bang Bang. Build ini bisa kamu gunakan saat berhadapan dengan hero lawan di dalam game.

Enchanted Talisman

Enchanted Talisman

Item yang perlu kamu beli yakni Enchanted Talisman. Item ini akan memberikan Magic Power, Hp dan Cooldown Reduction.

Enchanted Talisman memiliki Pasif Unik-Mana Spring. Sehingga, dapat meregenerasi hingga mencapai 15 persen dari Max Mana secara keseluruhan dalam setiap 10 detik.

Arcane Boots

Arcane-Boots

Item yang juga perlu kamu beli untuk menyusun build Luo Yi yakni Arcane Boots. Item ini perlu kamu beli untuk menambahan 40 Movement Speed ingga 40 da tambahan Magical Penetraion sebesar 10.

Glowing Wand

Glowing_Wand-ml-2

Item selanjutnya yakni Glowing Wand. Item ini perlu kamu beli saat hendak menyusun build Luo Yi tersakit di dalam game Mobile Legends.

Item ini mempunyai Pasif Unik-Scorch. Sehingga, Damage Skill akan membuat efek Burn selama 3 detik ke hero target.

Kemudian, memberikan 1 persen dari Max HP target sebagai Magic Damage per detik atau Damage kepada target yang sama beberapa kali.

Holy Crystal

holy crystal 2

Item selanjutnya yang perlu kamu beli yakni Holy Crystal. Item ini juga perlu kamu beli ketika menyusun build Lou Yi tersakit.

Holy Crystal mempunyai Pasif Unik-Misteri. Sehingga,m bisa meningkatkan Magic Attack Luo Yi hingga 21% sampai 35%.

Divine Glaive

Divine Glaive

Item selanjutnya yakni Divine Glaive. Item ini juga perlu kamu untuk menyusun build Luo Yi tersakit.

Divine Glaive mempunyai Pasif Unik-Spellbreaker. Pasif unik akan membuat Magic Penetration Luo Yi meningkat 0,1 persen hingga 20 persen ketika hero lawan yang memiliki Magic Degfense.

Blood Wings

Blood Wings

Item selanjutnya yang perlu kamu miliki yakni Blood Wings. Item ini juga perlu kamu beli ketika meyusun build Luo Yi tersakit di dalam game tersebut.

Blood Wings mempunyai Pasif Unik-Guard. Hero kamu kaan mendapatkan Shield yang setara dengan 200 persen Magic Power. Kemudian, akan kembali 30 Shield saat hancur.


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!